Jangan Takut
Tak perlu Takut Kehilangan Seseorang
Tak perlu Takut melepaskan seseorang
Tak perlu Takut Hidup tanpa kehadirannya
Karena orang yang kamu Cintai,orang yang kamu sayangi belum Tentu menyayangimu,belum tentu mencintaimu..
Tapi,, Takutlah kehilangan seseorang yang menyayangi mu..
Takutlah kehilangan seseorang yang mencintaimu..
Takutlah kehilangan seseorang yang mengasihimu..
Karena dia adalah :
Orang Yang selalu memerhatikanmu
Orang Yang selalu mengkhawatirkanmu
Orang Yang selalu menyayangimu
Orang Yang selalu mencintaimu
Orang Yang selalu ingin membuatmu bahagia..
Takutlah kehilangannya..Berterimakasihlah Saat ini kepadanya..
Karena dia adalah orang yang benar-benar menyayangimu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar