Doa Untuk Hari Ini
Terimakasih
Tuhan atas apa yang Engkau berikan hari ini. Sungguh indah dan berarti
seperti sebuah harapan yang selalu mendamba kenyataan. Seperti sebuah
angan yang didasari dengan pemikiran
Terimakasih Tuhan untuk
kebahagiaan'mu hari ini kebahagiaan yang tidak terkira indahnya seperti
sebuah anugerah yang nyata walaupun hari ini banyak yang tidak bisa aku
dapatkan
Setidaknya hari ini Engkau memberikan sebuah pengharapan yang selalu aku inginkan. Terimakasih untuk hidupku akan hari ini
Terimakasih untuk anugerah-Mu akan hari ini dan, terimakasih untuk akan segala hal yang menyangkut hari ini
Ya Allah, aku berlindung kepada-Mu dari rasa gelisah dan sedih, dari
kelemahan dan kemalasan, dari sifat pengecut dan bakhil, dari tekanan
hutang dan dari kesewenang-wenangan orang
Ya Allah, sehatkanlah badanku, sehatkanlah pendengaranku, sehatkanlah penglihatanku...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar